Waktu Pelayanan Informasi Publik Desa Manggungharja Senin - Jum'at: 08:00 WIB s/d 16:00 WIB ( Sabtu - Minggu Libur )

Artikel

PELATIHAN TIM PENDAMPING KELUARGA DESA TENTANG PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING

08 Juni 2022 17:35:58  Administrator  481 Kali Dibaca  Berita Lokal

Manggungharja, Rabu (08/06/2022) Dinas Pengendalian Penduduk Keluarga Berencana Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak UPTD Penyediaan dan Pengolahan Data Kependudukan Kecamatan Ciparay Kabupaten Bandung melaksanakan kegiatan Pelatihan Tim Pendamping Keluarga yang bertempat di aula bima harja desa manggungharja, kegiatan Pelaksanaan pelatihan tersebut merupakan kegiatan terakhir yang di laksanakan di kecamatan ciparay dan di hadiri oleh 51 TPK dari 2 Desa di Kecamatan Ciparay diantaranya Desa Manggungharja dan Desa Sarimahi.

Pada acara tersebut juga turut hadir bapak kepala Desa Manggungharja, TP-PKK Desa Manggungharja, TP-PKK Desa Sarimahi dan tamu undangan yang tertera dalam surat undangan.

Dalam sambutannya kepala desa manggungharja, Deden Toha, ST. Mengucapkan banyak terimakasih kepada UPTD Penyediaan dan Pengolahan Data Kependudukan Kecamatan Ciparay yang telah melaksanakan Pelatihan Tim Pendamping Keluarga yang di laksanakan di Desa Manggungharja ini, semoga dengan adanya pelatihan ini Tim Pendamping Keluarga dapat menumbuhkan semangat dalam meningkatkan pemahaman tentang pelaksanaan pendampingan keluarga dan melayani keluarga berisko stunting di Desa Manggungharja pada khususnya dan Kecamatan Ciparay pada Umumnya.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Aparatur Desa

 Sinergi Program

 Peta Wilayah Desa

 PETA DESA

 Lokasi Kantor

 Statistik

 Komentar

 Media Sosial

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:1.287
    Kemarin:2.158
    Total Pengunjung:294.702
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:172.70.126.30
    Browser:Mozilla 5.0

 Arsip Artikel

17 Agustus 2021 | 3.073 Kali
PERAYAAN HUT RI KE-76 DALAM MASA PANDEMI COVID-19
24 Agustus 2021 | 2.637 Kali
MONITORING DAN EVALUASI DANA DESA TAHAP 1 TAHUN 2021 DESA MANGGUNGHARJA
02 Januari 2022 | 1.793 Kali
Sejarah Desa
27 Desember 2019 | 1.649 Kali
PELAKSANAAN MUSYAWARAH MASYARAKAT DESA ( MMD ) DESA MANGGUNGHARJA
13 Desember 2019 | 1.583 Kali
ACARA TASYAKUR BINI'MAT KEPALA DESA MANGGUNGHARJA
02 Januari 2022 | 1.435 Kali
Wilayah Desa
02 Januari 2022 | 1.419 Kali
Profil Potensi Desa